Brand Management & Optimasi Media Digital

Brand Management & Optimasi Media Digital
December 3, 2020 No Comments Digital Strategy,IT Training,Marketing & Public Relation marcomplus

BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL Di era bisnis dengan persaingan yang sangat ketat antar perusahaan dengan berbagai macam produk yang beredar dipasar menjadikan setiap manager marketing harus menyiapkan strategi tentang brand management. Brand management merupakan salah satu faktor yang membuat produk tetap eksis di mata konsumen. Perlu pemahaman yang baik mengenai konsep dan implementasi brand management. Mulai dari perencanaan brand, proses manajemen brand, audit brand dan langkah-langkah dalam mendesain brand yang sukses di pasar.

Selama beberapa waktu terakhir pengaruh internet dan teknologi digital begitu kuat terhadap masyarakat. Lebih dari 3,3 Milyar orang saat ini menggunakan koneksi internet untuk berbagai aktivitas kehidupan. Bermunculannya teknologi dan media baru yang terhubung dengan internet lazim disebut media digital. Hal ini tentunya bisa menjadi salah satu saluran organisasi bisnis dan perusahaan dalam memperkenalkan brand yang di miliki dan menyampaikan pesan lebih maksimal kepada publik. Apalagi pada era konsumen yang saat ini disebut-sebut sebagai connected consumer, pemilik brand harus memiliki strategi yang tepat untuk menjangkau pasar dan menegaskan eksistensi produknya dimata mereka. Lingkungan bisnis berubah dengan cepat dan fase dunia digital yang berkembang pesat merupakan tantangan besar bagi organisasi apapun juga. Apa yang kita pikirkan dan lakukan ketika membangun merek dan mengukurnya saat ini semakin kompleks. Secara fundamental branding telah berubah dengan hadirnya media digital. Digital telah mendorong komunikasi dua arah yang sangat intensif antara brand dan konsumen. Dalam arti bahwa kita bisa berbicara langsung dengan brand yang kita pakai setiap hari.

Training Brand Management & Optimasi Media Digital akan menajamkan pemahaman anda terhadap pengelolaan brand dan menelusuri bagaimana media digital yang menguatkan proses branding organisasi anda. Termasuk di dalamnya channels dan tools serta strategi yang sesuai untuk memaksimalkan visibilitas brand anda. Ini merupakan training yang anda cari ketika anda ingin mengambil manfaat terbaik dengan kolaborasi branding dan media digital.

 

TUJUAN PELATIHAN BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL

  • Peserta pelatihan mampu memahami konsep dan implementasi brand management
  • Dapat mengaudit dan mengevaluasi brand
  • Mampu melakukan perencanaan media untuk brand equity
  • Peserta pelatihan mampu melakukan perencanaan promosi untuk brand development
  • Dapat mengidentifikasi digital consumer
  • Memahami lanskap media digital dan integrasinya
  • Peserta bisa menetapkan saluran digital paling tepat untuk pengelolaan brand organisasinya

 

MATERI PELATIHAN BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL

Brand Management

  • Introduction to Marketing and Brand Management
  • The brand management process
  • Element of Brand loyalty
  • Steps to helps brands connect emotionally to their customers:
  • Evaluate advertising campaigns and develop a successful direct marketing campaign
  • Develop a strong brand marketing plan
  • Conducting Brand audit and brand equity
  • Measurement of the asset value of a brand
  • Managing brand using point-of-sale (POS) data in managing brands
  • Qualitative and quantitative brand research methodologies and approaches

Digital Media Optimization

  • The Digital Consumer
  1. – Focusing on value
  2. – Considering the user journey
  3. – Objectives and authenticity
  • The Digital Media
  1. Paid Media
  2. Owned Media
  3. Earned Media
  • The Digital Channels
  1. Social media
  2. Search
  3. Mobile
  4. Online advertising
  5. E-mail marketing
  6. CRM and marketing automation
  7. From integration to transmedia campaign
  • Monitoring and Measuring

 

PESERTA PELATIHAN BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL

Senior Management, Entrepreneurs, Digital Marketing Manager, Marketing Manager, Public Relations Professional, Web masters and IT Manager dan siapapun yang hendak meningkatkan kompetensi bidang branding serta marketing.

 

INSTRUKTUR PELATIHAN BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL

Nur Hidayat, MM

  • Entrepreneur
  • Konsultan Marketing

Ferdian Adi Prasetyo

  • Praktisi Pemasaran Digital
  • Konsultan Pemasaran Digital
  • Founder Jaringan Toko Online SEPATUPREMIUM.COM
  • Partner di COM : Hosting and Domain Provider

 

WAKTU DAN TEMPAT PELATIHAN BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL

Tanggal :

  • 5-7 Januari 2021
  • 19-21 Januari 2021
  • 2-4 Februari 2021
  • 16-18 Februari 2021
  • 2-4 Maret 2021
  • 16-18 Maret 2021

Tempat  : Hotel The 1O1 Tugu Yogyakarta

  • Untuk waktu dan lokasi lain dapat di request sesuai dengan kebutuhan anda.
  • Lokasi lain: Jakarta, Bandung, Semarang, Malang, Bali, Lombok, dll.

*In House Training depend on request

 

FASILITAS PELATIHAN BRAND MANAGEMENT & OPTIMASI MEDIA DIGITAL

  • Ruang meeting nyaman
  • Training kit
  • Souvenir eksklusif
  • Sertifikat
  • Modul
  • Foto training
  • Layanan antar jemput peserta dan drop in Hotel selama training (Khusus untuk lokasi pelatihan di Yogyakarta)
  • Makan siang dan 2 kali coffee break selama training

 

INFORMASI

Website : www.marcomplus.co.id

Phone : 0274 4290277

Email

fifin.marcomplus@gmail.com

ningrum.marcomplus@gmail.com

Contact Person

Fifin 0852-1405-9132 

Ningrum 0823-3245-1830

 

About The Author

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

×

Hello!

Click one of our contacts below to chat on WhatsApp

× Fifin Marcomplus